Lifestyle

Biodata dan Agama Ariel Tatum

Madinah
Kamis, 09 Januari 2025 | 18:03 WIB
Biodata dan Agama Ariel Tatum
Artis Ariel Tatum bersinar lewat aktingnya bareng Abidzar Al Ghifari. [Instagram]

Ariel Tatum mendadak trending gegara jadi lawan main Abidzar Al Ghifari dalam film Business Proposal. Film ini merupakan hasil adaptasi webtoon berjudul sama.

rb-1

Dalam trailer film yangdirilis belum lama ini, Ariel tatum sukses bikin publik penasaran gegara aktingnya bareng Abidzar, anak lelaki mendiang UStaz Jefri Al Buchori.

Ariel Tatum bernama lengkap Ariel Dewinta Ayu Sekarini. Selain model, ia mengepakksan kariernya di dunia akting dan tarik suara. Perempuan berwajah sensual itu lahir di Jakarta pada 8 November 1996.

rb-3

Baca Juga: Ariel Tatum Pilih Child Free, Punya Anak Mending Adopsi

Ariel memulai kariernya sebagai model iklan pada usia 10 tahun. Ia kemudian merambah dunia akting dengan membintangi sinetron "Titipan Ilahi" pada tahun 2004.

Artis Ariel Tatum bintangi film Business Proposal. [Instagram]

Debut film layar lebarnya adalah "Ariel & Raja Langit" pada tahun 2005. Selain berakting, Ariel juga terjun ke dunia musik dengan merilis beberapa singel, termasuk duet dengan Ari Lasso dalam lagu "Karena Aku Telah Denganmu" pada tahun 2012.

Ariel Tatum diketahui menganut agama Islam. Ia pernah membagikan foto mengenakan kerudung saat Hari Raya Idul Fitri 2018.

Sempat muncul spekulasi Ariel pindah agama gegara menjalani ritual Melukat di Bali. namun, belum ada konfirmasi mengenai hal ini.

Berikut biodata lengkap Ariel Tatum:

Baca Juga: A Business Proposal Dibintangi Ariel Tatum dan Abidzar Al-Ghifari Tayang 6 Februari 2025

Nama Lengkap: Ariel Dewinta Ayu Sekarini

Nama Panggung: Ariel Tatum

Tempat, Tanggal Lahir: Jakarta, 8 November 1996

Umur: 28 tahun (per Januari 2025)

Agama: Islam

Profesi: Aktris, Model, Penyanyi

Orang Tua: Rico Valentino Murry (ayah), Tatum Mathilda (ibu)

Kakek: Murry (drummer Koes Plus)

Nenek: Joice Erna (aktris legendaris 70-an)

Instagram: @arieltatum

Tag Ariel Tatum Biodata Arie Tatum Agama Ariel Tatum

Terkini