Daerah

Makam Brigadir J Mulai Ramai Jelang Autopsi Ulang

27 Juli 2022 | 00:00 WIB
Makam Brigadir J Mulai Ramai Jelang Autopsi Ulang

rb-1

Forumterkininews.id, Jambi - Puluhan aparat kepolisian sudah berjaga-jaga melakukan pengamanan di sekitar makam Brigadir J sebelum dimulainya pengangkatan jenazah atau jasad di liang kubur di TPU Muaro Jambi, Jambi, Rabu (27/7).

Proses pengangkatan jenazah atau jasad Brigadir J direncanakan sekitar pukul 07.00 WIB.

Baca Juga: Tegas! Jokowi Minta Tidak Ada Lagi Politisasi Agama di Pemilu

rb-3

Berdasarkan pantauan forumterkininews.id, Yudi Permana dan Mad Yono makam Brigadir J sudah dipasang garis polisi atau police line dan parameter sekitar 10 meter dari para awak media yang hadir.

Sejumlah Pemuda Batak Bersatu ikut berkumpul di sekitar makam Brigadir J yang ikut membantu mengamankan jalannya proses pengangkatan jenazah mantan sopir dinas istri Irjen Ferdy Sambo.

Tag Daerah Headline Aparat Kepolisian Autopsi Ulang Jasad Brigadir J Makam Brigadir J Pengangkatan Jenazah