35 Contoh Pantun Hari Guru Terbaru 2025, Ungkapan Terima Kasih yang Indah
15. Kalau pagi makan kue cucur Kalau lawan guru, hidup pun hancur
16. Mentari senja bersinar semu Terima kasih guru atas jasamu
17. Naik sepeda di jalan lurus Semoga gaji guru naik terus
18. Toko olahraga banyak bola Guru sabar banyak pahala
19. Pergi ke pasar membeli mangga Jasa guru tidak terhingga
20. Anak-anak berlomba lari Orang dewasa ikut panahan Tapi jangan lupa jasa gurumu
21. Chat panjang tak kau balas Padahal isinya penuh nasihat Guru bilang “maju ke depan kelas”
22. Pohon randu menjulang tinggi Akar kuat tak mudah goyah Guruku memberi ilmu dan budi Jadi pondasi di setiap langkah
23. Wali kelas kami sangat penyabar Mengajarkan ilmu dengan penuh hati
24. Petang datang awan berarak Anak-anak pulang sambil tertawa Wali kelas selalu ramah dan bijak Membuat suasana kelas terasa keluarga
25. Menanam padi di sawah luas Menjaga agar tumbuhnya rata Guru wali adalah teladan di kelas Mendorong kami berkarya dengan suka cita
26. Guru Prakarya ajari kami banyak hal baru Agar kreatif dan terampil dalam merangkai
Ilustrasi guru dan murid. [Pixabay]
27. Guru BK selalu sabar mendengar Menuntun kami menemukan jalan saat hati merasa bimbang dan luka
28. Angin sepoi menyerbu angan Bapak guru, inspirasimu jadi pegangan
29. Pulang sekolah langsung ke rumah Bapak guru, teguranmu menjadi hikmah
30. Bunga mawar cantik dan harumnya pasti Bapak guru, jasamu akan kami bawa sampai mati
31. Makan siang bersama teman Bapak guru, ajaranmu ciptakan impian
32. Lompat tali di sekitaran taman Bapak guru, kau panutan sepanjang zaman
33. Berlayar naik perahu, perahu penuh membawa jerami Bapak guru, ilmu darimu membangun mimpi kami
34. Langit biru menghiasi area Pati Terima kasih, guru, jasamu abadi di hati
35. Laut biru terlihat tenang Terima kasih, guru, kau panutan yang dikenang
Pantun-pantun ini bisa digunakan untuk mengungkapkan rasa terima kasih dan penghargaan kepada guru pada Hari Guru Nasional 25 November dengan cara yang indah, menghibur, bahkan menyentuh hati.