Jawa Barat

Biodata dan Agama Ali Imam Faryadi, Dirut PDAM Bekasi yang Viral Tidur saat Rapat DPRD

26 November 2025 | 16:41 WIB
Biodata dan Agama Ali Imam Faryadi, Dirut PDAM Bekasi yang Viral Tidur saat Rapat DPRD
Ali Imam Faryadi. [instagram]

Nama Ali Imam Faryadi mendadak menjadi perbincangan di dunia maya. Ia adalah Direktur Utama (Dirut) PDAM Tirta Patriot Kota Bekasi, Jawa Barat.

rb-1

Sebuah video menyrotot Ali Imam Faryadi tengah tertidur di kursi saat rapat bersama anggota DPRD Kota Bekasi tengah berlangsung. Video tersebut viral dan menjadi bahan perbincangan netizen.

Rapat tersebut sedang pembahasan anggaran penyertaan modal untuk Perusahaan Umum Daerah (Perumda) Tirta Patriot. Dalam video yang beredar luas Dalam video itu, Ali tampak bersandar di kursinya sementara staf terlihat duduk di belakangnya.

Baca Juga: Detik-Detik Ledakan Peluru Tank di Bekasi, Pemulung yang Tewas Sudah Diingatkan

rb-3

Profil Ali Imam Faryadi

Ali Imam Faryadi saat ini menjabat sebagai Dirut PDAM Tirta Patriot Kota Bekasi untuk periode 2023–2028. Sebelumnya ia menjabat sebagai Direktur Bidang Usaha Tirta Patriot.

Baca Juga: Gempa Hari Ini: Bekasi Alami Guncangan Tiga Kali

Tidak banyak yang bisa diketaui terkait profil Ali Imam Faryadi terutama di dunia maya. Ia dikenal juga dengan nama panggilan "Aweng".

1 2 Tampilkan Semua
Tag bekasi pdam